Arsenal vs West Ham, Arteta Ingin Pertahankan Puncak Klasemen!

NINNA.ID – Arsenal vs West Ham akan saling berhadapan lanjutan Liga Inggris Selasa, 27 Desember 2022.

Pertemuan Arsenal vs West Ham sangat menarik untuk disaksikan. Dimana anak asuh Mikel Arteta memiliki kesempatan juara Premiere League musim ini.

Masih terlalu dingin di puncak klasemen bagi Arsenal. Mereka sudah mengoleksi 37 poin dari 14 laga penampilannya. Semua pertandingan di kompetisi Liga Inggris 2022 baru kalah sekali.

Arsenal memiliki selisih yang cukup jauh dari Man City di urutan kedua. Anak asuh Pep Guardiola sempat mengalami kebuntuan usai kalah 2 kali dari total 14 penampilannya.

Sementara West Ham ada dii urutan 16 klasemen Liga Inggris. Ini juga menjadi catatan yang buruk dari seluruh performanya musim ini. Mereka baru mengoleksi 14 poin dari 15 laga yang dimainkan.

Arsenal Akan Juara Musim Ini?

Pertandingan Arsenal vs West Ham sangat menentukan bagaimana kondisi anak asuh Arteta kedepannya. Apabila berhasil mengamankan tiga poin, maka kedepannya akan lebih mudah.

Kompetisi Liga Inggris sudah menginjak separuh musim. Masih ada 15 pertandingan lebih yang harus dimainkan setiap tim. Jika bisa menyapu bersih seluruh pertandingan, maka Arsenal bisa menjadi juara musim ini.

BERSPONSOR

Akan tetapi, tim papan atas lainnya juga tak ingin membiarkan hal itu terjadi. Manchester City yang kini berada di posisi kedua memiliki kesempatan emas untuk bisa menyalip Arsenal.

TERKAIT  Sedang Berlangsung Brighton vs Arsenal, Cek Link Streaming Gratis di Yalla Shoot!

Begitu juga dengan Newcastle United yang menjadi tim kuda hitam di musim ini. Mereka tampil dengan sangat baik di bawah asuhan Eddie Howe.

Dari 15 laga yang dimainkan sudah meraih 8 kali menang, 6 kali imbang, dan 1 kali kalah. Alhasil, Newcastle mengantongi 30 poin.

Selain itu, ada juga beberapa tim lainnya seperti Manchester United, Liverpool, hingga Tottenham yang cukup berat untuk disaingi Arsenal.

- Advertisement -
Senin, 26 Desember 2022
  • Brentford vs Tottenham pukul 19.30 WIB
  • Southampton vs Brighton pukul 22.00 WIB
  • Leicester vs Newcastle pukul 22.00 WIB
  • Crystal Palace vs Fulham pukul 22.00 WIB
  • Everton vs Wolves pukul 22.00 WIB

Selasa, 27 Desember 2022

  • Aston Villa vs Liverpool pukul 00.30 WIB
  • Arsenal vs West Ham pukul 3.00 WIB

Rabu, 28 Desember 2022

  • Chelsea vs Bournemouth pukul 00.30 WIB
  • Man Utd vs Nottingham Forest pukul 3.00 WIB
  • Leeds vs Man City pukul 3.00 WIB

Saksikan pertandingan klub Liga Inggris 2022/2023 lainnya untuk mengetahui siapa yang akan menjadi juara.

Link nonton Arsenal vs West Ham ada DISINI.

BERSPONSOR

ARTIKEL TERKAIT

TERBARU